Kamis, 18 Maret 2010

DUA PERUMPAMAAN MASUK KUBUR TANPA BEKAL

  1. Abu Bakar Ash-Shiddiq pernah berkata:
    "Barangsiapa masuk kubur tanpa membawa bekal, maka seakan-akan dia mengarungi lautan tanpa perahu."

  2. Rasulullah saw bersabda:
    "Keadaan mayat di dalam kubur itu tak ubahnya seperti orang yang tenggelam yang meminta pertolongan."

0 komentar:

Posting Komentar

 
footer